Sesuai dengan namanya, property text-decoration digunakan untuk mempercantik text halaman HTML kita.
Cara penulisanp {text-decoration: overline} |
Nilai (value) text-decoration ada 5 macam yaitu:
overline - untuk membuat tulisan dengan dekorasi garis diatasnya
line-through - untuk membuat tulisan dengan dekorasi garis ditengahnya
underline - untuk membuat tulisan dengan dekorasi garis bawah
blink - untuk membuat tulisan berkedip
none - untuk membuat tulisan tanpa dekorasi
Untuk lebih jelasnya kita coba aja yaa
<style type="text/css"> h1 {text-decoration: overline} h2 {text-decoration: line-through} h3 {text-decoration: underline} h4 {text-decoration: blink} a {text-decoration: none} </style> </head> <body> <h1>Header 1</h1> <h2>Header 2</h2> <h3>Header 3</h3> <h4>Header 4</h4> <p><a href="http://4gratisfree.blogspot.com/">Sebuah link</a></p> </body> </html> |
Contoh Tampilan dalam Browser
Header 1Header 2Header 3Header 4 |
Dalam contoh diatas, sebuah link yang biasanya selalu disertai garis bawah bisa kita buat tanpa garis bawah.
Nah.. udah deh, sekarang kita bisa mempercantik halaman HTML kita dengan text-decoration. Tapi bisa juga memperjelek yaa, coba kalau semua tulisan di over-through.....
Property text-transform
<html> <style type="text/css"> p.uppercase {text-transform: uppercase} p.lowercase {text-transform: lowercase} p.capitalize {text-transform: capitalize} </style> </head> <body> <p class="uppercase">Paragrap ini ditulis dengan huruf kapital</p> <p class="lowercase">Paragrap ini DITULIS dengan huruf kecil semua</p> <p class="capitalize">Setiap kata diawali huruf kapital</p> </body> </html> |
Dalam contoh diatas, ketiga contoh paragrap sengaja ditulis dengan huruf besar dan kecil campur aduk. Kesengajaan ini hanya untuk melihat fungsi text-transform yang sebenarnya.
Tampilan Browser
Paragrap ini ditulis dengan huruf kapital Paragrap ini DITULIS dengan huruf kecil semua Setiap kata diawali huruf kapital |
Terima Kasih, Tentang CSS nya !
ReplyDeleteBravooo, Visit Blogku JUGA yaa,,, Hehehe (^.^)
makasih sob..
ReplyDeleteselain teks link dekoration diatas, apa ada lagi yang lain sob??
salam kenal ya
Underline overline dotted blue
DeleteUnderline overline wavy red
makasih mas sangat membantu.........
ReplyDeleteHatur nuhun kang,
ReplyDeleteAne nyari-nyari cara membuat huruf dengan garis diatasnya, alhamdulillah nemu disini, it's work, akan sangat membantu untuk blog saya, mengenai elektronika (dalam materi teknik digital)
wah, makasih banyak gan. Work.
ReplyDeleteNATANAEL'S BLOGZ